Suara.com Diserang! Situs Sempat Tak Bisa Diakses

Selasa, 15 April 2025 | 22:46 WIB
Ilustrasi Serangan Siber. [Tangkapan layar]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Situs berita Suara terkena serangan DDos dan sempat tidak bisa diakses dalam sementara waktu pada Selasa (15/4/2025). Serangan DDos tersebut terjadi pada tampilan ponsel maupun laptop saat membuka situs. 

Sejumlah awak Suara melaporkan situs sempat tidak bisa diakses. Belakangan diketahui, serangan tersebut terjadi sekira jam 17.50 WIB hingga 19.20 WIB. 

Belum diketahui siapa yang melakukan maupun alasan di balik serangan tersebut.  Serangan bisa dilempar dalam bentuk apa pun, termasuk melalui siber. Tetapi, apa pun bentuk serangannya, kami tidak akan pernah takut untuk bersuara. 



BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Dosen Asal Semarang Tewas Bersimbah Darah di Kamar Kos Sleman, Ini Kata Polisi
Dosen Asal Semarang Tewas Bersimbah Darah di Kamar Kos Sleman, Ini Kata Polisi
Situs Suara.com Kena Serangan Siber, Tidak Bisa Diakses Selama 1,5 Jam
Situs Suara.com Kena Serangan Siber, Tidak Bisa Diakses Selama 1,5 Jam
Indeks Berita Foto Suara.com Terkini Tahun 2025
Indeks Berita Foto Suara.com Terkini Tahun 2025
10 Mobil Bekas Harga Rp50 Jutaan: Spesifikasi dan Perkiraan Pajaknya
10 Mobil Bekas Harga Rp50 Jutaan: Spesifikasi dan Perkiraan Pajaknya
7 Produk Skincare Pemutih Wajah Recommended Bersertifikat BPOM
7 Produk Skincare Pemutih Wajah Recommended Bersertifikat BPOM
Kini Digugat Cerai, Ternyata Hubungan Putri Anne dan Arya Saloka Sempat Tak Direstui Keluarga
Kini Digugat Cerai, Ternyata Hubungan Putri Anne dan Arya Saloka Sempat Tak Direstui Keluarga

TERKINI