TAKIS: STOP, Sebelum Ngomongin Orang, Ingat Ini Di Bulan Puasa!

Rinaldi Aban Suara.Com
Sabtu, 22 Maret 2025 | 13:32 WIB
Ilustrasi gibah (pexels.com/@ketut-subiyanto)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Bulan puasa gini masih sering ngomongin orang nggak nih? Waahhh.. kurang-kurangin ya sobat suara. Memang terkadang kita secara tidak sadar membicarakan orang-orang di sekitar kita.

Meskipun fakta, tapi jangan dilakukan ya, apalagi kalau sampai itu hanyalah gosip yang belum tentu kebenarannya. Yuk, di bulan suci ini kita fokus beribadah dan hindari ghibah.

Jangan sampai pahala kita berkurang karena ghibah ini. Semoga kita juga dijauhkan dari orang-orang yang mengajak kita berghibah juga ya. Amin!

Tim produksi: Raihan/Nizam/Galih/Princessa/Fira/Hikmawan

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI