Ricuh! Demo Tolak UU TNI di DPR Berujung Lempar Batu dan Petasan ke Aparat

Kamis, 20 Maret 2025 | 19:51 WIB
Demonstrasi tolak UU TNI di depan Gedung DPR RI memanas.Massa pendemo dan aparat terlibat bentrok. (Suara.com/Rakha)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Aksi unjuk rasa menolak Undang-Undang TNI di depan Gedung DPR RI, Jakarta, memanas. Massa menembaki aparat dengan tembakan. Berdasarkan pantauan di lokasi, Kamis (20/3/2025), sekitar pukul 16.00 massa aksi mulai memanjat gerbang DPR.

Tak hanya itu, sejumlah orang juga melempari batu dan botol ke arah dalam area DPR. Sejumlah spanduk penolakan dibentangkan di gerbang DPR.

Terpantau beberapa orang menembak petasan ke arah aparat yang berjaga di halaman depan gedung DPR.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI