Jangan Cuma Tahan Lapar! Makna Puasa Ramadan yang Sering Kita Lupakan

Rinaldi Aban Suara.Com
Minggu, 16 Maret 2025 | 09:00 WIB
ilustrasi makanan berbuka puasa, jadwal buka puasa di Sumatera Selatan [shutterstock]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Saat puasa di bulan suci Ramadan seringkali kita mengeluh akan rasa haus dan lapar, dimana bulan yang suci ini kita harus menahan rasa nafsu kita agar ibadah puasa terlaksana dengan lancar.

Menahan lapar dan haus selama bulan suci Ramadan bukan hanya sekadar kewajiban, tetapi juga latihan kesabaran, ketakwaan, dan pengendalian diri. Puasa mengajarkan kita untuk lebih bersyukur atas nikmat yang diberikan, sekaligus meningkatkan empati terhadap mereka yang kurang beruntung.

Selain menahan diri dari makan dan minum, kita juga diajarkan untuk menjaga hati, pikiran, dan perbuatan dari hal-hal yang dapat mengurangi pahala puasa. Dengan niat yang ikhlas dan hati yang penuh keimanan, menjalani puasa akan terasa lebih ringan dan penuh berkah.

Creative/Videografer/Video Editor: Raihan/Akbar/Jasmine/Velly/Ade/Ramadhani/Bayu Rizky

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI