Suara.com - Ketua Umum PSSI Erick Thohir sampai turun tangan menemani Pelatih Timnas Indonesia Patrick Kluivert menyaksikan duel BRI Liga 1 2024/2025 antara Dewa United vs Persija Jakarta di Stadion Pakansari, Kabupaten Bogor, Sabtu (8/2/2025).
Kluivert tidak sendirian, seluruh asistennya dari Belanda turut ikut serta ke Pakansari. Mereka adalah Alex Pastoor, Denny Landzaat, dan Gerald Vanenburg.
Adapun ini merupakan pertama kalinya Erick Thohir mendampingi Patrick Kluivert nonton pertandingan BRI Liga 1. Sebelumnya, mantan pemain AC Milan itu blusukannya sendirian. Selengkapnya, simak video di atas.
Video Editor: Rully