Viral Audio Mirip Mendikti Ngamuk Soal Air, Satryo: Bukan Saya!

Rinaldi Aban Suara.Com
Selasa, 21 Januari 2025 | 18:05 WIB
Menteri Pendidikan Tinggi, Sains, dan Teknologi (Mendiktisaintek), Satryo Soemantri Brodjonegoro pada konferensi pers yang diselenggarakan di kediamannya di Jakarta, Senin (20/1/2024) malam untuk menanggapi demonstrasi yang dilakukan di wilayah Kemendiktisaintek pada Senin pagi. (ANTARA/Lintang Budiyanti Prameswari)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Dalam konferensi pers di kediamannya di Jakarta, Senin Malam (20/1), Mendikti Saintek Satryo Soemantri Brodjonegoro memberikan klarifikasi terkait audio yang viral di media sosial, yang diduga miliknya.

Dalam audio tersebut Satryo terdengar marah perihal hanya karena air di rumahnya habis. Namun secara tegas Satryo menolak audio tersebut bukanlah suaranya. (ANTARA/Sanya Dinda Susanti/Anggah/Satrio Giri Marwanto/Farah Khadija)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI