Strategi Airbus: Bisakah Selamatkan Industri Otomotif Eropa dari China?

Minggu, 15 September 2024 | 14:00 WIB
Ilustrasi industri otomotif. [Shutterstock/Rainer Plendl]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Industri otomotif Eropa mengalami fragmentasi dan akan memasuki masa kritis pada tahun 2030 jika tidak mampu bersaing dengan produsen dari China.

Salah satu opsi untuk raksasa pabrikan Eropa melawan produsen Cina melalui program produksi bersama, mirip strategi Airbus. Mungkinkah produsen otomotif Eropa menggabungkan pabrik-pabrik mereka di sejumlah negara dengan satu tujuan yang sama?

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI