LIVE STREAMING: Pendaftaran Ridwan Kamil-Suswono Sebagai Bacagub dan Bacawagub Jakarta 2024

Rinaldi Aban

RK-Suswono bakal berkumpul bersama di Hotel Max One, Jalan Kramat Raya, Senen, Jakarta Pusat.

Suara.com - Pasangan Ridwan Kamil alias RK dan Suswono bakal mendaftarkan sebagai bakal calon gubernur - bakal calon wakil gunernur (cagub-cawagub) ke Kantor KPU DKI Jakarta, Rabu (28/8/2024).

Berdasarkan informasi yang dirangkum Suara.com, RK-Suswono bakal berkumpul bersama di Hotel Max One, Jalan Kramat Raya, Senen, Jakarta Pusat. Setelahnya, pasangan yang diusung oleh Koaliasi Indonesia Maju (KIM) Plus ini bakal diiringi pengurus dan kader partai pengusung ke KPU Provinsi Jakarta.

Operator: Efan

Sumber: Youtube KPU RI