Siklus 'Gali Lubang Tutup Lubang' di Turki, Terjebak Ketergantungan Pada Kartu Kredit

Rinaldi AbanBBC Suara.Com
Minggu, 12 Mei 2024 | 09:00 WIB
Ilustrasi belanja dengan kartu kredit. (pexels.com/Anete Lusina)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Para pengguna kartu kredit bisa rentan terjebak dalam siklus berutang yang sulit berakhir, karena penghasilan atau gaji bulanan yang didapat, sebagian besar dipakai untuk melunasi tagihan kartu kredit.

Lalu, setelah gaji habis, mereka harus meminjam uang atau kembali memakai kartu kredit untuk membeli kebutuhan pokok. Siklus 'gali lubang tutup lubang' ini terjadi pada warga Turki, saat inflasi meningkat ke level 68,5% pada Maret 2024.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI