KATANYA: Hari Buruh Menjadi Hari Libur Nasional, Ini Faktanya!

Rinaldi Aban Suara.Com
Rabu, 01 Mei 2024 | 11:05 WIB
KATANYA, Hari Buruh.
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Hari buruh merupakan perayaan tahunan yang dirayakan setiap 1 mei untuk menghormati kontribusi kerja para pekerja buruh. Semua buruh di seluruh dunia merayakan keberhasilan para buruh yang memperjuangkan hak-haknya.

Hak-hak yang berhasil diperjuangkan seperti mengenai jam kerja, hak gaji, hak cuti. Bagaimana di balik cerita terjadinya hari buruh? yuk selengkapnya dalam video di atas.

Creative/Host/Videografer/Video Editor: Raihan/Devina/Hyoga/Dhani/William

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI