Menkop UKM Sebut Tiktok Shop Dibolehkan Beroperasi Lagi Asalkan...

Rinaldi Aban Suara.Com
Rabu, 04 Oktober 2023 | 08:00 WIB
kapan TikTok Shop ditutup (pexels)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Menteri Koperasi dan UKM (Menkop UKM) Teten Masduki di Jakarta, Selasa (3/10), mengatakan TikTok Shop segera dihapus dari platformnya per 4 Oktober 2023. Meski demikian, pemerintah tidak melarang TikTok Shop beroperasi kembali di Indonesia dengan sejumlah syarat berikut ini.

Sebelumnya Presiden Joko Widodo (Jokowi) baru saja melarang social commerce berjualan, seperti yang dilakukan TikTok Shop.

Wacana TikTok Shop dilarang ini dikatakan Menteri Perdagangan (Mendag) Zulkifli Hasan usai mengikuti rapat terbatas yang digelar Jokowi di Istana Negara, Jakarta, Senin (25/9/2023).  (ANTARA/Afra Augesti/Yogi Rachman/Yovita Amalia/Ardi Irawan)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI