Sistem Kesehatan Jerman Mulai Ambruk, Ini Alasannya

Senin, 02 Oktober 2023 | 06:00 WIB
Ilustrasi tenaga kesehatan (pexels.com/Karolina Grabowska)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Di bidang infrastruktur kesehatan, Jerman tergolong baik. Namun sistem kesehatan Jerman dikhawatirkan mulai ambruk. Apa alasannya? Salah satunya akibat usia para pekerja kesehatan yang berada di kisaran usia 51 tahun.

Apa lagi faktor penyebab yang kurang diantisipasi hingga sistem kesehatan Jerman mulai kolaps selama beberapa tahun terakhir?

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI