Kerap Tak Sejalan dengan Megawati, Ini Jejak Politik Rachmawati Soekarnoputri

Rinaldi Aban Suara.Com
Senin, 25 September 2023 | 06:05 WIB
Rachmawati Soekarnoputri.
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Sosok mendiang Rachmawati Soekarnoputri, puteri ketiga Presiden pertama Indonesia, Soekarno pernah meramaikan dunia politik di Indonesia.

Sama seperti saudara-saudaranya seperti Sukmawati Soakernoputri, Megawati Soekarnoputri dan Guruh Soekarnoputra, Rachmawati juga ikut menjajal politik.

Seperti apa rekam jejak politik Rachmawati Soekarnoputri? Berikut ulasannya.

Dalam dunia politik, Rachmawati kerap berganti-ganti partai. Pada 2002 hingga 2012, ia merupakan salah satu petinggi Partai Pelopor.

Ia sempat juga bergabung dengan Partai Nasional Demokrat atau NasDem besutan Surya Paloh pada 2012 hingga 2015.

Dan pada 2015 hingga akhir hayatnya pada 2021, Rachmawati bergabung dengan Partai gerakan Indonesia Raya (Gerindra). Simak video lengkapnya!

Voice Over/Video Editor: Fifa/Praba

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI