JIS Warisan Anies Baswedan Disebut Tak Penuhi Standar FIFA, Mulai dari Akses Pintu Terbatas hingga Rumput Lapangan

Rinaldi Aban Suara.Com
Rabu, 05 Juli 2023 | 21:02 WIB
Bacapres dari Koalisi Perubahan Anies Baswedan (tengah) memberikan keterangan pers di kawasan Brawijaya, Jakarta, Selasa (30/5/2023). [Suara.com/Alfian Winanto]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Ketua Umum Jakmania, Diky Soemarno mewakili suporter Persija Jakarta menyampaikan kritiknya terhadap Jakarta Internasional Stadium (JIS).

JIS menjadi sorotan karena FIFA telah memilih Indonesia menjadi tuan rumah Piala Dunia U-17 2023 dan JIS menjadi salah satu opsi arenanya.

Piala Dunia U-17 2023 tersebut diperkirakan akan digelar pada 10 November hingga 2 Desember 2023.

Artinya, hanya ada waktu persiapan sekitar 4 bulan yang wajib dimaksimalkan.

 Tak hanya Diky Soemarno, Erick Thohir juga sempat menyampaikan sejumlah kekurangan stadion yang dibangun era Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan.

Berkaitan dengan hal itu, berikut hasil inspeksi JIS yang disampaikan oleh beberapa pihak. Simak video lengkapnya!

Voice Over/Video Editor: Widy/Welly

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI