Polres Nabire: Kematian Dokter Mawarti Susanti karena Kekerasan

Rinaldi Aban Suara.Com
Jum'at, 17 Maret 2023 | 16:05 WIB
Dokter spesialis paru Mawarti Susanti ditemukan meninggal. (dok. IDI)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Kapolres Nabire AKBP I Ketut Suarnaya memastikan kematian dr Mawartih Susanty, dokter spesialis paru di RSUD Nabire, Papua Tengah, akibat tindak kekerasan. Pihaknya kini tengah mendalami kasus kematian yang tidak wajar tersebut.

Sebelumnya Polda Papua telah melakukan olah tempat kejadian perkara atau olah TKP terkait kasus kematian dokter spesialis paru Mawarti Susanti sebanyak enam kali. Selain itu polisi juga telah memeriksa 26 saksi dalam rangka mengungkap penyebab kematiannya.

"Polda Papua telah melakukan olah TKP sebanyak enam kali dan telah melakukan pemeriksaan terhadap saksi, ada 28 saksi-saksi yang telah diambil keterangannya," kata Karopenmas Divisi Humas Polri Brigjen Pol Ahmad Ramadhan kepada wartawan, Kamis (16/3/2023). (ANTARA/Polres Nabire/Laksa Mahendra/Yovita Amalia/Nusantara Mulkan)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Kesaksian dr Djaja: Kematian Mirna Bukan karena Sianida, Ini Sebabnya
Kesaksian dr Djaja: Kematian Mirna Bukan karena Sianida, Ini Sebabnya
Stevie Agnecya Diduga Meninggal Karena Santet, Benarkah Sihir Bisa Sebabkan Kematian?
Stevie Agnecya Diduga Meninggal Karena Santet, Benarkah Sihir Bisa Sebabkan Kematian?
Ditangkap Polisi, Artis N Akhirnya Dilepas karena Kantongi Resep Dokter
Ditangkap Polisi, Artis N Akhirnya Dilepas karena Kantongi Resep Dokter
Sosok Pengacara Paula Verhoeven, Adabnya di Podcast Jadi Perbincangan
Sosok Pengacara Paula Verhoeven, Adabnya di Podcast Jadi Perbincangan
Selamat Tinggal Jordi Amat
Selamat Tinggal Jordi Amat
Belajar Dari Nikita Willy, Dokter Sebut Keguguran Bukan Karena Salah Perempuan
Belajar Dari Nikita Willy, Dokter Sebut Keguguran Bukan Karena Salah Perempuan

TERKINI