Cerita Difabel Pecinta Alam, Mendaki Gunung Demi Hapus Stigma Sambil Lestarikan Lingkungan

Minggu, 25 Desember 2022 | 09:00 WIB
Difabel naik gunung di Jawa Timur. (YT DW Indonesia)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Difabel di Jawa Timur bisa ikut menikmati kegiatan naik gunung berkat adanya komunitas Difpala atau Difabel Pecinta Alam. Selain karena ingin menikmati alam, komunitas ini mereka bentuk sebagai upaya untuk menghapus stigma.

Meski hidup dalam keterbatasan, kelompok difabel juga punya hak untuk bisa melakukan aktivitas di alam. Ikuti perjalanan mereka mencapai puncak gunung di Jawa Timur.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI