Asap Pembawa Petaka Kecelakaan di Tol Pejagan Tewaskan Putra Jamintel Kejagung

Senin, 19 September 2022 | 15:30 WIB
Polisi melakukan olah TKP kecelakaan beruntun di tol Pejagan-Pemalang KM 253, Senin (19/9/2022). [Suara.com/F Firdaus]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Kepulan asap pembakaran rumput ilalang disebut-sebut jadi penyebab terjadinya kecelakaan maut Tol Pejagan pada Minggu (18/9/2022) siang kemarin. Peristiwa memilukan itu menyebabkan 19 orang luka-luka dan satu dilaporkan meninggal dunia.

Satu korban tewas dalam kecelakaan maut di Tol Pejagan itu diketahui adalah putra bungsu Jaksa Agung Muda Intelijen (Jamintel) Amir Yanto. Hal itu juga sudah dibenarkan oleh pihak Kejaksaan Agung (Kejagung).

“Benar (Putra Jamintel tewas dalam kecelakaan),” kata kepala Pusat Penerangan Hukum Kejagung Ketut Sumedana sebagaimana dilansir Antara, Senin (19/9/2022) hari ini.

VO/Video Editor: Dyo/Galih

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI