Suara.com - Dua petani muda Jerman menjalani sistem pertanian yang inovatif. Mereka membangun rumah kaca yang ramah lingkungan dengan panel surya.
Mereka ingin melakukan sesuatu yang positif, mereka tidak mau menanam buah-buahan dibawah pelindung berbahan plastik.
Selain bangunan rumah kaca yang tidak menghasilkan emisi karbon dioksida yang besar (dibandingkan dengan bangunan dari beton dan atap plastik) panel surya juga dapat memasok listrik karena menghasilkan energi.