Dalami Peran ODGJ di Film Just Mom, Ayushita Belajar dari Kucing Liar

Jum'at, 21 Januari 2022 | 12:00 WIB
Ayushita saat promo film Perburuan di kantor Suara.com, Jakarta Selatan, Selasa (13/8/2019) [Suara.com/Peter J Rotti]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Ayushita berperan sebagai orang dengan gangguan jiwa (ODGJ) bernama Murni dalam film terbarunya, Just Mom. Menariknya, perempuan 32 tahun itu mengaku belajar mendalami karakter ODGJ dari kucing liar.

Ayushita bercerita pernah ada seekor kucing liar yang mendatangi kediamannya. Kucing yang kemudian dia rawat dan diberi nama Cookie itu terlihat ketakutan dengan manusia awalnya.

Perilaku ketakutan kucing tersebut dan pandangan matanya sedikit banyak membantu Ayushita mendalami karakter Murni. Selengkapnya, tonton dalam video ini.

Video Editor: Rahadyan Adi

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI