Suara.com - Amerika Serikat masih mendominasi kasus Omicron di dunia, Bahkan di AS Omicron rekor kasus baru COVID-19 hingga 5,6 juta kasus selama seminggu ini.
Amerika Serikat, Prancis, Inggris, dan Italia mendominasi kasus mingguan yang laporannya mencapai jutaan kasus. Keempat negara tersebut juga rata-rata alami kenaikan kasus dari 9-57 persen. (VOA Indonesia)