Buntut Buruh Bobol Kantor Gubernur, Kasatpol PP Banten Dicopot

Yulita Futty Suara.Com
Kamis, 23 Desember 2021 | 17:15 WIB
Tangkapan layar video ratusan buruh merangsek masuk ke ruang kerja Gubernur Banten Wahidin Halim, Rabu (22/12/2021) sore. [IST]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Insiden ratusan buruh nekat menerobos masuk ke ruang kerja Gubernur Banten Wahidin Halim berbuntut panjang. Karena kejadian itu, Kepala Satuan Polisi Pamong Praja atau Kasatpol PP Banten Agus Supriyadi dicopot dari jabatannya.

Selain jabatan Kasatpol PP Banten dicopot, Agus juga kini sedang diperiksa oleh Badan Kepegawaian Daerah atau BKD Provinsi Banten. "(Kasatpol PP Banten) kita berhentikan sementara sambil kita periksa (BKD)," katanya Gubernur Banten, Wahidin Halim di kediamannya, Pinang, Kota Tangerang, Kamis (24/12/2021).

Selengkapnya dalam video ini.

Video Editor: Fatikha Rizky Asteria

Kontributor : Muhammad Jehan Nurhakim

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

1 Detik Resmi Jadi WNI, Pascal Struijk Langsung Cetak Sejarah untuk Timnas Indonesia di Liga Inggris
1 Detik Resmi Jadi WNI, Pascal Struijk Langsung Cetak Sejarah untuk Timnas Indonesia di Liga Inggris
Kantor Toyota Digerebek Buntut Skandal Mesin Diesel
Kantor Toyota Digerebek Buntut Skandal Mesin Diesel
Cek Fakta: Video Buruh di Banten Bergerak Tangkap Jokowi
Cek Fakta: Video Buruh di Banten Bergerak Tangkap Jokowi
7 HP Murah Berfitur Tangguh Mulai Rp 1 Jutaan: Tahan Air dan Kuat Benturan
7 HP Murah Berfitur Tangguh Mulai Rp 1 Jutaan: Tahan Air dan Kuat Benturan
Pascal Struijk: Saya Pasti Akan Memilih Belanda
Pascal Struijk: Saya Pasti Akan Memilih Belanda
Bakal Bela Timnas Indonesia, Pascal Struijk: Saya Tak Akan Berubah Pikiran
Bakal Bela Timnas Indonesia, Pascal Struijk: Saya Tak Akan Berubah Pikiran

TERKINI