Suara.com - Pendidikan merupakan kunci utama bagi suatu negara agar dapat unggul dalam persaingan global.
Pendidikan juga merupakan hal wajib agar seorang manusia dapat memperoleh kemampuan yang dapat membantunya berkembang ke arah yang lebih baik.
Dengan memperoleh pendidikan yang berkualitas, maka seorang manusia dapat berdaya guna baik itu dalam kehidupan pribadi, keluarga, masyarakat sekitar, bahkan negara.
Dalam episode ini, Jabar News mengundang Depi Nugraha selaku Ketua Umum APDK Jabar (Aliansi Pendidikan dan Kemasyarakatan) untuk mengulas bagaimana perkembangan dunia pendidikan di Jawa Barat. Selengkapnya, tonton live streamingnya di atas.
Operator : Andika Bagus