Irish Bella Pangling Lihat Ria Ricis Pas Pengajian: Benar-benar Cantik!

Sabtu, 06 November 2021 | 07:00 WIB
Irish Bella/Ria-Ryan. (Instagram)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Jelang menikah dengan Teuku Ryan, Ria Ricis gelar acara pengajian di Hotel Intercontinental, Pondok Indah, Jakarta Selatan, Jumat (5/11/2021).

Irish Bella jadi salah satu artis yang datang ke sana. "Ricis cantik banget tadi aku pangling ngelihatnya. Benar-benar cantik," kata Irish Bella di Hotel Intercontinental, Pondok Indah Jakarta Selatan, Jumat (5/11/2021.

Menurut Irish Bella, Ria Ricis menangis di momon pengajian itu. Hal itu terjadi saat ia meminta restu dari keluarga.

"Dia juga tetap ya nangis waktu izin sama ibunya sama kakak-kakaknya tadi aku benar-benar lihat terharu banget," katanya.

Video Editor: Azka Rizqi Azura

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI