Suasana Rumah Duka Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah Ramai Didatangi Pelayat

Rinaldi AbanIsmail Suara.Com
Jum'at, 05 November 2021 | 08:00 WIB
Jenazah Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah diantar dari rumah di kawasan Kembangan, Jakarta Barat menuju pemakaman, Jumat (5/11/2021) [Suara.com/Ismail]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Rumah kediaman Vanessa Angel mulai ramai didatangi oleh para pelayat, Jumat (5/11/2021) pagi. Beberapa kerabat nampak masih terpukul dengan kepergian Vanessa dan sang, Bibi Ardiansyah.

Papan karangan bunga dari berbagai kalangan terus memenuhi pinggir jalan di sekitar kediaman Vanessa Angel. Sementara di rumah duka semakin disesaki oleh para pelayat.

Video Editor: Yulita Futty Hapsari

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI