Direhabilitasi, Polisi Sebut Coki Pardede Korban Penyalahgunaan Narkotika

Rinaldi Aban Suara.Com
Minggu, 05 September 2021 | 14:05 WIB
Komika Coki Pardede dihadirkan saat rilis kasus narkoba yang menjeratnya di Polres Metro Tangerang Kota, Sabtu (4/9/2021). [Suara.com/Alfian Winanto]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Reza Pardede atau Komika Coki Pardede dikabarkan bakal direhab di RSKO atau Rumah Sakit ketergantungan Obat.

Coki Pardede direhab di RSKO setelah sebelumnya dilakukan asesmen oleh Badan Narkotika Nasional (BNN).

Setelah Coki Pardede resmi direhabilitasi, polisi mengungkap Coki Pardede korban penyalahgunaan narkotika. Pardede, Perempuan berinisial WLY yang memasok sabu ke Coki Pardede juga ikut direhab. Asesmen Coki Pardede dan WLY dikabulkan sehingga dan menjalani rehabilitasi di RSKO, Cibubur, Jakarta Timur.

Video Editor: Bayu Yunianto

Kontributor : Muhammad Jehan Nurhakim

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI