SuaraLive!: Strategi Cegah Penularan Covid-19 di Tengah Kekosongan Stok Vaksin

Jum'at, 20 Agustus 2021 | 16:25 WIB
Poster talkshow SuaraLive bersama Gubernur Riau Syamsuar (Suara.com)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Pemerintah Provinsi Riau, kembali mendapat bantuan kuota vaksin Sinovac sebanyak 3.680 vial dari Kementerian Kesehatan, Selasa (17/8/2021). Setelah sebelumnya, di bulan Juli stok vaksin di Ibu Kota Provinsi Riau kosong.

Kondisi tersebut tentunya berdampak pada upaya menyukseskan program vaksinasi yang digalakkan oleh pemerintah saat ini. Lantas bagaimana mencegah penularan Covid-19 di tengah kekosongan stok vaksin?

Untuk menjawab pertanyaan terebut, Suara.com yang bekerjasama dengan Satuan Tugas Penanganan (Satgas) Covid-19 kembali menggelar talkshow hari ini, Jumat (20/8/2021). Hadir sebagai pembicara Gubernur Riau Syamsuar. Selengkapnya, tonton dalam Live Youtubenya Suara.com di atas.

Crew: Andika Bagus/Hyoga/Ari Setiawan

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI