Kemerdekaan RI ke-76 Jadi Momentum Berjuang untuk Merdeka dari COVID-19

Rinaldi Aban Suara.Com
Rabu, 18 Agustus 2021 | 11:05 WIB
Peserta mengenakan masker dan pelindung wajah saat mengikuti pawai kemerdekaan menuju Jalan Keadilan di Rangkapan Jaya Baru, Depok, Jawa Barat, Senin (17/8/2020). [ANTARA FOTO/Wahyu Putro]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Untuk kedua kalinya Indonesia merayakan Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan RI di tengah pandemi Covid-19. Artinya Indonesia masih berjuang untuk segera merdeka dan keluar dari pandemi.

Jubir Satuan Tugas (Satgas) Penanganan Covid-19, Prof. Wiku Adisasmito menyampaikan kilas balik perjuangan bangsa Indonesia melawan pandemi. (Satgas COVID-19)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI