Fakta di Balik Video Viral Pasien COVID-19 yang Dianiaya Massa

Rinaldi Aban Suara.Com
Sabtu, 24 Juli 2021 | 19:45 WIB
Pasien COVID-19 dianiaya warga di Kabupaten Toba, Sumatera Utara. (Instagram @jhosua_lubis)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Video seorang warga bernama Salamat Sianipar yang dikeroyok warga Desa Sianipar Bulu Silape, Kecamatan Silaen, Kabupaten Toba, Sumatera Utara, viral di media sosial, Sabtu (24/7/2021).

Faktanya, terdapat perbedaan antara narasi keterangan video viral dengan kesaksian warga. Disebutkan Salamat dikeroyok warga yang tak terima desanya menjadi tempat isolasi mandiri.

Namun, berdasarkan keterangan warga, mereka kesal lantaran Salamat yang berusia 45 tahun itu bertingkah aneh. Bupati Toba Poltak Sitorus melalui Sekretaris Daerah Kabupaten Toba Audy Murphy Sitorus mengungkapkan, pasien isolasi mandiri itu bertingkah aneh dan berusaha menyebarkan virusnya ke orang lain.

Video Editor: Dewi Yuliantini

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI