Perkembangan Penggunaan Plasma Konvalesen dalam Pengobatan Covid-19

Rinaldi Aban Suara.Com
Selasa, 02 Maret 2021 | 21:00 WIB
Plasma Konvalesen dalam Pengobatan Covid-19. (Youtube BNPB Indonesia)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Perkembangan kasus aktif di tingkat nasional saat ini berada pada angka 12%. Sedangkan target pemerintah ialah menurunkan angka kasus aktif dengan meningkatkan angka kesembuhan pasien COVID-19 dan menghindari angka kematian.

Karena itu, pemerintah terus mengupayakan pengobatan Covid-19 melalui berbagai kajian ilmiah yang terus dikembangkan, salah satunya yaitu terapi plasma konvalesen.

Namun, seiring dengan kasus aktif yang masih meningkat, kebutuhan terhadap plasma konvalesen juga semakin meningkat. Sehingga, dibutuhkan penyiapan stok kebutuhan plasma konvalesen melalui para donor. Selengkapnya, simak video di atas. (BNPB Indonesia)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI