Videografis: Manfaat Bermain Game di Tengah Pandemi

Rinaldi Aban Suara.Com
Minggu, 28 Februari 2021 | 07:00 WIB
Ilustrasi bermain game (Suara.com/Tika Nindra)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Kebanyakan orang tua menganggap bermain game adalah hal yang negatif, namun terdapat temuan menarik yang membuktikan bahwa game ternyata memiliki beragam manfaat untuk kita terutama di masa pandemi ini. Pandemi Covid-19 membuat kita harus lebih banyak menghabiskan waktu di rumah yang dapat menyebabkan kita merasa stres dan terisolasi.

Tanpa kita ketahui, bermain game dapat memberikan beberapa manfaat seperti dapat mengasah otak kita, hingga menurunkan stres dan kecemasan yang kita alami selama pandemi Covid-19 ini. Berikut ini beberapa manfaat bermain games yang kita dapatkan di tengah pandemi Covid-19. Selengkapnya dalam videografis di atas.

Creative/Grafis: Mutia Alifah/Tika Nindra

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI