Deretan Kue Khas Imlek dan Makna yang Tersembunyi

Rinaldi Aban Suara.Com
Jum'at, 12 Februari 2021 | 11:00 WIB
Kue Keranjang khas Imlek. (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Imlek adalah sebuah perayaan hari raya di dalam kepercayaan Tionghoa, tentunya seperti ada yang kurang jika merayakan sebuah hari besar tanpa adanya kue-kue khas imlek.

Selain rasanya enak, ternyata beberapa kue khas Imlek itu memiliki makna filosofis yang dalam. Ada berbagai macam kue khas Imlek serta maknanya yang akan menjadi pelengkap.

Creative/Video Editor: Mutia Alifah/Dewi Yuliantini

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI