Trendy Wijaya Beberkan Kronologi Foto Ciuman Pablo Benua

Minggu, 24 Januari 2021 | 15:25 WIB
Finalis MasterChef Indonesia, Trendy Wijaya [Suara.com/Herwanto]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Finalis MasterChef IndonesiaTrendy Wijaya mengungkap kronologi awal foto ciuman Pablo Benua tersebar di media sosial.

Dia menyebut semua berawal dari ajakan Rey Utami buat bikin konten di YouTube. Dalam momen itu, lelaki 28 tahun itu diminta Rey Utami memberikan resep cara masak hidangan yang mudah.

"Jadi awalnya gua diajak sama Rey Utami untuk kolaborasi di YouTube dia. Di situ gua berbagi resep juga sama dia, jadi ngajarin cara masak yang simpel," ujar Trendy Wijaya kepada Suara.com ditemui di kawasan Meruya Selatan, Jakarta Barat, Sabtu (23/1/2021) malam.

Video Editor: Andhika Bagus

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Pablo Benua Sarankan Farhat Abbas ke Psikiater
Pablo Benua Sarankan Farhat Abbas ke Psikiater
Kekayaan Pablo Benua: Tambah Bikin Ribut Kasus Donasi Agus Salim?
Kekayaan Pablo Benua: Tambah Bikin Ribut Kasus Donasi Agus Salim?
Pablo Benua Gugat Yayasan Teh Novi, Rebut Donasi Agus Salim!
Pablo Benua Gugat Yayasan Teh Novi, Rebut Donasi Agus Salim!
Baru 2 Bulan, Penjualan Denza D9 Sudah Kalahkan Alphard di Indonesia
Baru 2 Bulan, Penjualan Denza D9 Sudah Kalahkan Alphard di Indonesia
Pesona Pesaing Yamaha XMAX dari Suzuki, Punya Mesin Lebih Gede dengan Harga Setara Toyota Alphard
Pesona Pesaing Yamaha XMAX dari Suzuki, Punya Mesin Lebih Gede dengan Harga Setara Toyota Alphard
Fedi Nuril Takut Indonesia Kembali ke Masa Orde Baru, Reaksi Prabowo Terhadap Kritikan Jadi Bukti
Fedi Nuril Takut Indonesia Kembali ke Masa Orde Baru, Reaksi Prabowo Terhadap Kritikan Jadi Bukti

TERKINI