Gereja Tugu: Warga Keturunan Portugis dan Kerukunan Umat Beragama

Rinaldi Aban Suara.Com
Minggu, 27 Desember 2020 | 12:20 WIB
Gereja Tugu, Jakarta Utara. (Suara.com/ Adit Rianto)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Kampung Tugu, Jakarta Utara, salah satu kawasan yang banyak menyimpan sejarah, baik dari cerita warga asli Kampung Tugu yang memiliki keturunan Portugis, hingga berbagai bangunan-bangunan bersejarah, salah satunya adalah Gereja Tugu.

Gereja Tugu merupakan salah satu gereja tertua yang ada di Indonesia, dan termasuk bangunan tempat ibadah peninggalan Portugis.

Keterikatan Gereja Tugu dengan warga asli Kampung Tugu ternyata tidak bisa dipisahkan, banyak jejak sejarah yang ada di dalamnya. Seperti apa cerita lengkapnya? Simak video di atas.

Videografer/ Video Editor: Adit Rianto/ Suciati

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI