Suara.com - Sejumlah warga mengaku kaget akan pemberlakuan penerapan Rapid Test Antigen di Bandara Soekarno-Hatta (Soetta). Mereka mengeluhkan minimnya sosialisasi perihal pemberlakukan aturan tersebut.
Pantauan Suara.com puluhan warga berkumpul di area airport helth center untuk menjalani rapid test antigen sebagai syarat menggunalan jasa penerbangan Bandara Soetta.
Area test yang disediakan Angkasapura II di mobil. Terdapat sekira delapan mobil yang disediakan untuk warga menjalani Rapid Test Antibodi maupun PCR yang salah satu di antaranya disiapkan untuk ruang pendaftaran dan pembayaran.
Video Editor: Fatikha Rizky Asteria N
Kontributor : Hairul Alwan