Kisah Dokter Gamal Albinsaid Pencetus Layanan Berobat Bayar Pakai Sampah

Jum'at, 11 Desember 2020 | 10:00 WIB
Layanan berobat dokter Gamal Albinsaid (DW Indonesia)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Menukar sampah dengan asuransi kesehatan dan jadinya gratis berobat ke dokter? Bisa! Ini adalah ide brilian seorang dokter di Malang, yakni dr. Gamal Albinsaid.

Warga yang kurang mampu bisa memanfaatkan layanan berobat gratis ini dengan mengumpulkan sampah plastik dan menyerahkan ke tim klinik asuransi sampah.

Imbalan yang didapat warga adalah jaminan berobat gratis saat sakit. Hal inilah yang dilakukan Ibu Suliyati yang jadi pasien tetap dr. Gamal. Selengkapnya, tonton dalam video ini. (DW Indonesia)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI