Suara.com - Daur ulang sampah menjadi cara Ahmad Shabbar melawan mafia limbah di Pakistan. Lewat perusahaan GarbageCan yang ia dirikan, pebisnis muda itu sukses mengumpulkan sampah secara cuma-cuma.
Sebagai imbalannya, perusahaan menjual produk daur ulang. Selama ini, sistem pengelohan limbah yang tak dikelola, membuat mafia sampah di Pakistan merajalela.
Bahkan jika ditelisik, di balik mafia sampah, ada pekerja anak, pedofilia anak dan pecandu narkoba yang mengumpulkan barang-barang daur ulang dan menjualnya kepada mereka dengan imbalan narkoba. Berikut solusi masalah sampah di bidang social entrepreneurship dari pengusaha muda asal Pakistan. Selengkapnya, tonton dalam video ini. (DW Indonesia)