Hebat, Desa Mandiri Energi di Jerman Pasok Listrik dari Energi Alternatif

Rinaldi Aban Suara.Com
Kamis, 16 Juli 2020 | 06:00 WIB
Desa mandiri energi di Jerman. (DW Indonesia)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Desa mandiri energi di Jerman mampu memasok listrik hijau delapan kali lipat dari kebutuhan 2.600 orang penduduknya. Desa Wildpoldsried di Bayern itu bahkan menjual pasokan listrik ke daerah lainnya.

Sumbernya tak hanya dari satu energi alternatif saja, melainkan kombinasi dari tenaga angin, matahari, air dan biomassa.

Pelopornya adalah petani bernama Wendelin Einsiedler yang mulai bereksperimen dengan energi terbarukan sejak tahun 1990. Belakangan mereka juga mendirikan koperasi pembangkit listrik tenaga angin di desa tersebut. (DW Indonesia)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI