Lakukan Gerakan Ini untuk Atasi Nyeri Leher dan Lutut Gegara WFH

Ikbal Maulana Suara.Com
Sabtu, 23 Mei 2020 | 16:07 WIB
dr Michael Triangto peregangan untuk atasi nyeri pada leher
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Di waktu kita harus bekerja dari rumah atau Work From Home (WFH) tentu ada beberapa hal yang penting untuk diperhatikan agar terhindar dari gangguan kesehatan, salah satunya mengatasi nyeri pada leher dan lutut.

Spesialis dokter kesehatan olahraga dr. Michael Triangto, SpKO memberikan tips peregangan untuk mengatasi nyeri pada leher dan lutut. Hal ini dapat dilakukan ketika Anda mengalaminya saat bekerja dari rumah. Selengkapnya, tonton dalam video ini

Video Editor: Yulita Futty Hapsari

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI