4 Cara Merayakan Hari Kartini

Rinaldi Aban Suara.Com
Selasa, 21 April 2020 | 10:00 WIB
ILUSTRASI. cara merayakan hari kartini. [suara.com/Sakirin]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Kartini merupakan sosok yang sangat dikagumi oleh masyarakat Indonesia. Melalui pemikirannya, beliau mampu mengangkat derajat wanita setara dengan kaum pria.

21 April menjadi hari peringatan Kartini sebagai salah satu pahlawan wanita Indonesia.  Namun, tidak untuk tahun ini. Lantaran situasi masih belum stabil akibat pandemi virus covid-19, masyarakat diharuskan agar tidak berada di luar rumah jika tidak ada keperluan mendesak.

Tapi jangan khawatir, ada beberapa cara yang dapat dilakukan agar tetap dapat merayakan Hari Kartini. Tonton videonya di atas.

Creative/Video Editor: Nanda Meu/Sulistyo Jati

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI