Suara.com - Keindahan bunga ternyata bisa melahirkan inspirasi berbisnis seperti yang dijalankan oleh duo florist kakak beradik pendiri Jeanna Fiori, toko bunga berbasis online yang juga melayani workshop untuk merangkai bunga dan dekorasi. Tren bisnis bunga dan dekorasi tengah marak terutama sejak media sosial bisa menjadi media untuk promosi. Selain itu pilihan bunga pun bisa disesuaikan dengan selera si pemesan atau dikustomisasi. Lalu seperti apa jenis bunga yang hits dan bagaimana cara merangkai bunga dan mengemasnya secara kekinian? Simak dalam video berikut.
[ Videografer/ Editor: Peter Rotti/ Herianto]