Suara.com - Kehabisan baterai handphone saat dalam kondisi banjir tentu akan membuat Anda kesulitan. Terlebih lagi jika listrik di lingkungan sekitar harus dalam kondisi padam.
Perangkat baterai portable atau powerbank bisa saja menjadi penyelamat di saat-saat krusial, namun ada beberapa hal yang perlu Anda lakukan untuk menghemat baterai agar tak tergantung pada powerbank.
Karena itu ada beberapa tips untuk meminimalisir penggunaan baterai di gadget yang Anda gunakan agar Anda tak terkendala masalah komunikasi meski dilanda banjir. Simak dalam videografis berikut.
[Motiongrafis: Nurman Krisdianto]