Mampukah Sandiaga Sulap Danau Sunter Jadi Seindah Danau Jenewa?

Ruben Setiawan Suara.Com
Jum'at, 05 Januari 2018 | 19:33 WIB
Danau Sunter. (Suara.com/Dendi Afriyan)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Wakil Gubernur DKI Jakarta, Sandiaga Uno, mendapat tantangan dari Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti, untuk mengubah Danau Sunter menjadi seindah Danau Jenewa, yang terletak di Swiss. Tantangan itu diterima Sandiaga dengan sebuah rencana mengadakan festival Danau Sunter pada Februari mendatang. Bahkan, Sandi menantang Susi balik untuk berlomba adu cepat di Danau Sunter.

Mampukah Sandi mewujudkan Danau Sunter yang seindah Danau Jenewa? Seperti apa pula tanggapan warga sekitar soal "tantangan" tersebut? Simak dalam video di atas!

[Video: Dendi Afriyan, Grafis: Nurman Krisdiyanto, Editor: Heriyanto]

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Dulu Nangis-Nangis Dibuang Hotma Sitompul, Desiree Tarigan Kini jadi Pengusaha Sukses
Dulu Nangis-Nangis Dibuang Hotma Sitompul, Desiree Tarigan Kini jadi Pengusaha Sukses
10 Mobil Bekas Harga Rp50 Jutaan: Spesifikasi dan Perkiraan Pajaknya
10 Mobil Bekas Harga Rp50 Jutaan: Spesifikasi dan Perkiraan Pajaknya
Bocoran Media Asing: Pemain Keturunan Indonesia Berbandrol Rp38 M Segera Jadi WNI
Bocoran Media Asing: Pemain Keturunan Indonesia Berbandrol Rp38 M Segera Jadi WNI
Bakal Bela Timnas Indonesia, Pascal Struijk: Saya Tak Akan Berubah Pikiran
Bakal Bela Timnas Indonesia, Pascal Struijk: Saya Tak Akan Berubah Pikiran
Jadi Tersangka Pemalsuan Dokumen Usai Gugat Ijazah Jokowi, Zaenal Mustofa: Saya Korban Kriminilasi
Jadi Tersangka Pemalsuan Dokumen Usai Gugat Ijazah Jokowi, Zaenal Mustofa: Saya Korban Kriminilasi
Ormas Obok-obok Proyek Pabrik BYD, BKPM: Ini Citra Buruk, Indonesia Seolah Jadi Sarang Preman
Ormas Obok-obok Proyek Pabrik BYD, BKPM: Ini Citra Buruk, Indonesia Seolah Jadi Sarang Preman

TERKINI