Suara.com - Sidang perdana kasus dugaan korupsi proyek KTP elektronik (e-KTP) digelar di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi Jakarta Pusat, Kamis 9 Maret 2017. Dari total anggaran sebesar Rp5,9 triliun untuk pengadaan e-KTP, sebanyak Rp2,3 triliun di antaranya masuk ke rekening pribadi. Simak dalam video berikut.
[Video editor : Herianto]