Gender Infrastruktur PU dan Permukiman

Ardi Mandiri Suara.Com
Kamis, 08 Desember 2016 | 00:00 WIB
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Kementerian PUPR mempunyai tugas untuk membangun infrastruktur sumber daya air, jalan, permukiman serta perumahan yang andal dan berkelanjutan bagi masyarkat luas.

Infrastruktur dibangun untuk memenuhi kebutuhan masyarakat, namun belum semua kelompok sosial seperti perempuan, anak-anak, lansia dan orang yang berkebutuhan khusus menerima manfaat sebagaimana seharusnya.

Bayangkan jika orang terdekat kita menggunakan infrastruktur yang kurang aman, susah digunakan dan tidak ramah.

Karena itu kita perlu memastikan pembangunan infrastruktur yang responsif gender.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI