VIDEO: Kelas 92 Manchester United dalam Film

Ardi Mandiri Suara.Com
Kamis, 05 Februari 2015 | 16:25 WIB
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - David Beckham, Ryan Giggs, Paul Scholes, Nicky Butt dan Neville bersaudara adalah bagian dari kelas tahun 1992 akademi Manchester United. Mereka sukses membawa klubnya Manchester United meraih berbagai juara, di antaranya treble winner pada 1999 silam.

Untuk mengenang mereka di lapangan hijua, sebuah produsen film membuat dokumenter ihwal kehebatan mereka.

Seperti apa trailernya, simak videonya di atas. (Saima Jalal/ Youtube)

REKOMENDASI

TERKINI