VIDEO: Chelsea Menyerah atas Newcastle 2-1

Ardi Mandiri Suara.Com
Minggu, 07 Desember 2014 | 14:31 WIB
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Chelsea akhirnya menelan kekalahan pertamanya di Premier League musim ini. Adalah Newacastle United yang membuat rekor tidak terkalahkan Chelsea terhenti setelah unggul tipis 2-1 atas pimpinan klasemen tersebut.

Gol kemenangan The Magpies dalam pertandingan tersebut dicetak oleh Papiss Demba Cissé lewat dua golnya di babak kedua. Sedangkan Chelsea hanya mampu membalas lewat gol Didier Drogba

Dengan hasil tersebut Chelsea masih tetap memimpin klasemen dengan 36 poin namun hasil tidak terkalahkan mereka di musim ini terhenti. Sementara Newcastle di posisi ketujuh dengan 23 poin. (TSComps/ Youtube)

REKOMENDASI

TERKINI