Muncul di Dublin, Spiderman Gebuk Pemabuk

Ardi Mandiri Suara.Com
Kamis, 31 Juli 2014 | 16:50 WIB
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Seorang lelaki berkostum spiderman muncul sebagai pahlawan Kota Dublin. Dia menggebuk seorang pemabuk yang hendak berbuat onar.

Dengan satu dua jurus, spiderman mampu menjatuhkan pemabuk, yang sempat hendak untuk melawannya.

Akhirnya, pemabuk pun mencoba untuk kabur. Nahas, upaya itu dihadang spiderman yang tampak belum puas memberinya hukuman. (RM Videos/ Youtube)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI