1. Menonton video: sekitar 50–300 poin per sesi/menit
2. Check-in harian: bisa dapat 200–2.000 poin
3. Undang teman: bisa dapat hingga 100.000 poin (setara Rp10.000 atau lebih)
Cara Menghasilkan Saldo DANA Gratis modal dari Scroll Tiktok
Scroll video TikTok bisa menghasilkan uang karena TikTok menjalankan program insentif, seperti TikTok Rewards atau TikTok Lite. Program ini dapat menarik pengguna baru, menumbuhkan ekosistem iklan, meningkatkan waktu tonton, dan memviralkan konten.
Berikut tujuan dan cara menghasilkan saldo DANA gratis modal dari scroll Tiktok saja.
1. Menarik pengguna baru.
TikTok ingin banyak orang mengunduh dan menggunakan aplikasinya lebih lama. Dengan memberi reward, mereka memotivasi orang untuk aktif. Maka, sering-seringlah unduh dan menggunakan aplikasi dalam durasi lebih lama. Semakin banyak nonton video, semakin banyak poin terkumpulkan.
2. Meningkatkan waktu tonton (watch time).
Semakin lama kamu menonton, makin banyak data yang dikumpulkan TikTok untuk menyempurnakan algoritma dan menarik pengiklan.
3. Menumbuhkan ekosistem iklan.
TikTok menghasilkan uang dari iklan. Jadi kalau Anda aktif nonton video (apalagi yang berisi iklan), TikTok dapat lebih banyak pendapatan dari advertiser. Sebagai gantinya Anda juga mendapatkan share penghasilan dari ekosistem iklan ini dari poin yang Anda kumpulkan.
Baca Juga: Mau Baca Novel Dibayar? 3 Aplikasi Penghasil Saldo DANA Gratis Ini Wajib Dicoba!
4. Promosi viral (undang teman).