Suara.com - Review iPhone 16 yang sudah masuk Indonesia terdiri dari tipe iPhone 16 Plus dan iPhone 16 Pro Max. Apa saja yang menjadi spek keunggulan masing-masing tipe? Cek daftarnya secara lengkap.
iPhone 16 masih menjadi salah satu pilihan menarik bagi para pecinta produk Apple. Selain itu, masyarakat luas juga dapat memanfaatkan keunggulan iPhone 16 untuk berbagai keperluan.
Spek yang dimiliki iPhone 16 cocok untuk pengguna yang gemar fotografi maupun kepentingan video. Review iPhone 16 yang sudah masuk Indonesia mencakup tipe iPhone 16 Plus dan iPhone 16 Pro Max.
Apa saja spek yang melengkapi iPhone 16 Plus maupun iPhone 16 Pro Max demi kepentingan setiap hari? Simak ulasannya berikut ini.
iPhone 16 Plus: Ada Promo Pengguna Baru
Produk iPhone 16 Plus bisa diperoleh dengan mudah, cepat, dan aman di Tokopedia. Tokopedia menyediakan layanan pengiriman sampai di hari yang sama, bebas ongkir, bayar ditempat (COD), serta cicilan 0% dari berbagai bank di Indonesia.
Selain itu, terdapat promo iPhone 16 Plus untuk para pengguna baru. Perkiraan harga iPhone 16 Plus termahal di Indonesia dibanderol senilai Rp16.799.000.
Review iPhone 16 Plus dilengkapi layar Super Retina XDR ukuran 6,7 inci dan resolusi 2796 x 1290 piksel pada 460 ppiProsesor.
Kemudian terdapat Chip A18. Gunanya mendukung fitur Apple Intelligence. Kamera iPhone 16 Plus mencakup kamera utama 48 MP fitur Fusion dan opsi Telefoto 2x.
Baca Juga: Paket Bundling Beli iPhone 16 Bisa Dapat Total Kuota 1392 GB
iPhone 16 Plus termasuk tahan air dan debu lantaran termasuk sertifikasi IP68. Belum lagi Dynamic Island dan tombol Action guna memanfaatkan akses cepat ke fitur lain.