Jangan Sampai Ketinggalan! Kode Redeem FC Mobile 18 April 2025: Pemain Bintang Menanti

M. Reza Sulaiman Suara.Com
Jum'at, 18 April 2025 | 12:35 WIB
Jangan Sampai Ketinggalan! Kode Redeem FC Mobile 18 April 2025: Pemain Bintang Menanti
Kode Redeem FC Mobile Hari Ini (Instagram/@easportsfc)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Di dalam game FC Mobile, kode redeem menjadi alternatif dalam meraih kemenangan. Pasalnya, hanya dengan menukarkan sebuah kode, kamu bisa langsung mendapatkan koin gratis, item spesial bahkan pemain legendaris yang dapat membuat tim kamu lebih tangguh dari sebelumnya. Untuk itu, jangan lewatkan kode redeem FC Mobilr hari ini, spesial pemain bintang.

Kode redeem FC Mobile sendiri semakin menarik apabila kode-kode tersebut datang langsung dari EA Sports. Sudah pasti hadiah-hadiah yang diberikan bakal membuat pengalaman bermainmu jadi lebih seru dan penuh dengan kejutan. Terutama kehadiran pemain bintang dan koin berlimpah resmi dari EA Sports di kode redeem FC Mobile.

Selain itu, kode redeem FC Mobile juga memberikab hadiag terbaru yang mencakup permata, hingga kartu pemain eksklusif dengan OVR tinggi langsung dari EA Sports. Kode redeem FC Mobile kali ini memberikan berbagai hadiah eksklusif lainnya seperti Gems dan item langka yang bisa memperkuat skuad dalam permainan.

Nah, kabar baiknya hari ini kamu juga bisa klaim kode redeem FC Mobile yang hadir dengan berbagai hadiah istimewa. Siap-siap, pasalnya setiap kode redeem yang ditukarkan berpeluang memberikan pemain bintang, gems, dan berbagai item premium lainnya. Langsung saja mari kita simak kode redeem yang siap bikin tim kamu jadi lebih kuat dan mudah memenangkan permainan.

Daftar Kode Redeem FC Mobile Hari Ini, Spesial Pemain Bintang

Kode redeem kali ini membuka peluang emas untuk memperkuat tim sepak bola virtual dan meraih kemenangan lebih mudah karena menghadirkan pemain bintang. Berikut kumpulan kode redeem FC Mobile EA Sports terbaru Kamis, 17 April 2025:

1. ROADTOMUNICH25 - UCL Standard Pack (Terbaru)

2. DROPTHEMIC - UCL Standard Pack (Masih aktif)

3. SIGANOSSOWHATS - UCL Standard Pack (Masih aktif)

Baca Juga: Kode Redeem FF Terbaru 17 April 2025: Dapatkan Item Eksklusif dan Skin Spesial

4. LALIGAxFCMOBILE - LALIGA GIFT (Masih aktif)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI